seperti post tahun lalu.. gue sekarang mau nulis sesuatu di akhir tahun ini.. bedanya, kalo tahun lalu gue cerita tentang kelebihan dan kekurangan gue di tahun itu, di post ini gue cuma akan cerita tentang apa yang sudah gue lalui selama setahun ini secara singkat.